Cara Menjadwal Update Artikel / Posting di Blog

portal informasi 2022

Cara Menjadwal Update Artikel / Posting di Blog

Cara Menjadwal Update Artikel / Posting di Blog
Cara Menjadwal Update Artikel / Posting di Blog
Cara Menjadwal Update Artikel / Posting di Blog
SimBale
Selamat pagi sobat SimBale tercinta, kali ini mumpung hari minggu hari dimana para manusia jadi pengangguran, tetapi saya tidak nganggur hari ini saya akan menyuguhkan artikel buat sobat semua. Cara Menjadwal Update Artikel / Posting di Blog, judul ini rasanya bagaimana gitu. Cara ini berguna agar saat sobat mempunyai banyak waktu luang sobat bisa membuat banyak artikel tetapi tidak mungkin kan misal 10 artikel di post dalam 1 hari dalam 1 blog, makanya itu kita perlu menjadwalnya agar bisa di post di kemudian hari. Dengan cara ini blog tetap ada postingan tanpa kita harus online membuka blog karena sistem ini akan mempublikasikan artikel di blog secara otomatis. Bagi sobat yang inging mencobanya silahkan mengikuti tutorialnya dibawah ini.

Screenshots :

Cara Menjadwal Update Artikel / Posting di Blog


Tips dan Trik :
  • Login dahulu ke akun blogger sobat
  • Kemudian masuk ke dasbor blogger
  • Pilih blog yang akan sobat jadwal artikelnya
  • Lalu masuk ke artikel posting blog
  • Klik jadwal pada artikel di blog
  • Pilih "Setel tanggal dan waktu"
  • Tentukan tanggal dan waktu kapan artikel akan dipost
  • Lalu klik "Selesai" 
  • Jika sudah klik Publikasikan artikel 
  • Otomatis artikel sobat menjadi Terjadwal
  • Selesai.
Gimana sobat semua? Mudah kan cara men-settingnya, sekarang sobat tidak perlu lagi repot-repot posting tiap hari karena sudah dijadwal hehehhehe....

Semoga bermanfaat
Best Regards
Admin - Aditya
Advertisement

Iklan Sidebar